Melalui program berkah mandiri, LAZIS Wahdah berkomitmen menyediakan pelatihan, sarana-prasaran, pemberian modal usaha, dan pendampingan untuk usaha mikro
Program berkah mandiri meliputi:
Perintis (Pelatihan Keterampilan dan Bisnis)
Program pelatihan keterampilan, yang akan melahirkan angkatan kerja siap gina dan siap pakai
Bina Usaha Mikro Nusantara
Menumbuhkan wirausaha sukses dan mandiri berbasis individu/kelompok dengan pemberian bantuan modal, pendampingan, penyediaan sarana prasarana dan penguatan produk
Wirausaha Ibu Mandiri
Usaha untuk menyejahterakan ibu-ibu janda yang tidak produktif, diharapkan program ini dapat memberikan solusi dari permasalahan hidup dengan program kewirausahaan dan pelatihan